Indosat Ooredoo Hutchison Layani Puncak Lonjakan Trafik Data 8,9% di Momen Tahun Baru 2024

- Penulis

Rabu, 3 Januari 2024 - 11:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

JAKARTA | Bandungraya.co

Pada momen perayaan Natal 2023 dan Tahun Baru 2024, Indosat Ooredoo Hutchison (Indosat atau IOH) berkomitmen menjaga performa jaringannya dan berhasil mencatatkan kenaikan trafik data harian tertinggi sebesar 8.9% dibandingkan rata-rata periode hari normal.

Dengan dukungan 172 ribu BTS 4G di seluruh Indonesia, Indosat mampu memenuhi tingginya kebutuhan digital pelanggan selama liburan akhir tahun.

Peningkatan trafik data terlihat di berbagai kota di Pulau Jawa dan luar Pulau Jawa. Pada malam pergantian tahun, platform digital seperti WhatsApp, Instagram, YouTube, Facebook, dan TikTok, serta permainan game online seperti Mobile Legends, Roblox, Call of Duty, Genshin Impact, dan PUBG berkontribusi besar dalam peningkatan konsumsi data pelanggan Indosat.

Indosat telah melakukan optimasi dan peningkatan kapasitas jaringannya di berbagai lokasi, termasuk uji coba di jalur dan wilayah yang diprediksi akan mengalami peningkatan perjalanan selama liburan.

Upaya ini didukung oleh Command Center 24/7 dengan teknologi AI/ML dan otomatisasi untuk memonitor dan menjaga kenyamanan pelanggan. Pusat pelayanan pelanggan Indosat juga disiagakan dengan penawaran khusus untuk memberikan dukungan kepada pelanggan selama liburan.(HED/TR).

Penulis : il

Berita Terkait

Menteri Perhubungan: Proyek ART dan Skytrans Akan Diterapkan di Bandung
Presiden Jokowi Resmikan Gedung Pelayanan Kesehatan Ibu dan Anak di RS Hasan Sadikin Bandung
Pelaku Usaha Pariwisata Dukung Pengaktifan Kembali Bandara Husein Sastranegara untuk Penerbangan Internasional
Hotel Santika Premiere Bintaro Gelar kegiatan “ 1 Kantong Darah Berarti untuk Selamatkan Nyawa “ dalam Rangka Peringatan Hari Kemerdekaan Indonesia
Pengelolaan Sampah di Kelurahan Cijagra Bandung Hasilkan Produk Ekonomis
Sehat Bersama di Car Free Day Bintaro : Kolaborasi Hotel Santika Premiere Bintaro dengan Dekranasda Tangerang Selatan
Kelezatan kuliner Nusantara di Hotel Santika Premiere Bintaro dengan Promo Spesial Bulan Agustus
Berikut Daftar RS Yang Bekerjasama Dengan BPJS kesehatan di Kota Bandung
Berita ini 9 kali dibaca
Pada momen perayaan Natal 2023 dan Tahun Baru 2024, Indosat Ooredoo Hutchison (Indosat atau IOH) berkomitmen menjaga performa jaringannya dan berhasil mencatatkan kenaikan trafik data harian tertinggi sebesar 8.9% dibandingkan rata-rata periode hari normal.

Berita Terkait

Rabu, 4 September 2024 - 10:12 WIB

Menteri Perhubungan: Proyek ART dan Skytrans Akan Diterapkan di Bandung

Jumat, 30 Agustus 2024 - 08:37 WIB

Presiden Jokowi Resmikan Gedung Pelayanan Kesehatan Ibu dan Anak di RS Hasan Sadikin Bandung

Kamis, 29 Agustus 2024 - 08:41 WIB

Pelaku Usaha Pariwisata Dukung Pengaktifan Kembali Bandara Husein Sastranegara untuk Penerbangan Internasional

Kamis, 22 Agustus 2024 - 07:00 WIB

Hotel Santika Premiere Bintaro Gelar kegiatan “ 1 Kantong Darah Berarti untuk Selamatkan Nyawa “ dalam Rangka Peringatan Hari Kemerdekaan Indonesia

Selasa, 20 Agustus 2024 - 08:50 WIB

Pengelolaan Sampah di Kelurahan Cijagra Bandung Hasilkan Produk Ekonomis

Berita Terbaru

BANDUNG RAYA

 Tiga Pasar Tradisional di Bandung Jadi Tempat Favorit Anak Muda

Jumat, 6 Sep 2024 - 00:09 WIB